Kamis, 23 Mei 2013

PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT


PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT DI. DESA JATILUWIH
Berbagai upaya yang dilakukan Pemerintah, Masyarakat dan Lembaga Pendidikan dalam rangka menunjang terwujudnya “Bali Mule”. Bali yang seperti apa adanya, Bali yang tetap melestarikan kehidupan Adat, Budaya dan Agama Hindhu Bali. FE. Unwar yang mempatkan Lingkungan sebagai Rencana Induk Pengembangan, maka telah juga berpartisipasi dalam bidang pengabdian kepada masyarakat, khususnya di Desa Jatiluwih, Kec. Penebel, Tabanan, Bali. Jatiluwih sebagai Desa yang ditetapkan subaknya sebagai warisan Budaya Dunia, maka sepatutnya kita bersama menjaga, memanfaatkan keunggulan tersebut, serta melestarikan keberadaannya sehingga wajar disebut sbg “Obyek Subak Warisan Budaya Dunia”. Mari sepakat kita jaga, manfaatkan, lestarikan secara bersama-sama, baik menyangkut lingkungan abiotik dan biotiknya. FE. Unwar melalui Dekan FE ( I Gusti Ngurah Sanjaya) di damping Pemerintah kabupaten Tabanan melalui Bapak Wakil Bupati (I Komang Sanjaya)  sepakat untuk mewujudkan hal tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar